- Tempatkan kura-kura pada aquarium yang sesuai dengan ukuran kura-kura tersebut.
- Aquarium tersebut harus mempunyai pencahayaan yang baik.
- Ukuran air dan kura-kura jangan terlalu dalam karena masih baby usahakan airnya kurang lebih 5 cm.
- Setiap sehari sekali pada saat pagi jemur kura-kura tersebut kurang lebih 30 menit untuk menghagatkankan tubuhnya karena kura-kura merupakan hewan berdarah dingin untuk bisa memproses makanannya memerlukan suhu yang agak tinggi.
- Bersihkan aquarium 2 hari sekali kalau aquariumnya ada filternya seminggu sekali untuk menjaga kualitas dan kejernihan air.
- Bersihkan tempurung kura-kura menggunakan sikat gigi untuk menghilangkan kotoran yang menempel.
- Berilah pakan maksiamal 2 kali sehari pada pagi dan saat malam hari.
- Pakannya berupa cacing, ulat hokong atau pelet ikan (Takari)
Home »
Kura-kura
,
Perawatan
,
Reptil
» Cara Merawatan Kura Kura Brazil (RES) Pada Saat Masih Kecil (Baby)
Cara Merawatan Kura Kura Brazil (RES) Pada Saat Masih Kecil (Baby)
Posted by Harapan
Posted on 09.30
with No comments
0 komentar:
Posting Komentar